Jumat, 24 April 2009

Puisi Tambahan

Bila telapak tanganmu berkeringat
Hatimu Dag, Dig, Dug
Suaramu Bagia tersangkut di tenggorokan
itu bukan cinta , melainkan suka

Bila tanganmu tak berhenti memegang dan menyentuhnya
itu bukan cinta, melainkan nafsu

Bila kamu bersedia memberikan semuanyayang kamu sukai, itu bukan cinta melainkan kemurahan hati

Bila kamu berkata padanyabahwa Dialah satu - satunya itu bukan cinta melainkan Gomball

Bila kau suka karena dia selalu menemanimu, itu bukan cinta melainkan Kesepian

Bila kau menerima dia karena takut dia sakit hati, itu bukan cinta tapi kasihan

Cinta adalah pengorbanan, Mencintai berarti memberi, Cinta adalah Kematian atas Egoisme
Mencintai berarti menerima apa adanya tanpa syarat

Memang Sulit, tapi itulah harga yang harus dibayar untuk sebuah cinta
(09 Januari 2009)

Kenapa kita menutup mata ketika tidur, menangis, dan ketika kita membayangkan?
Itu karena hal terindah di Dunia tak dapat dilihat oleh mata ( Kahlil Gibran )
(22 April 2009)

Suatu kehidupan yang penuh kesalahan tak hanya lebih berharga, tapi juga lebih berguna
Dibandingkan hidup tanpa melakukan sesuatu ( Alexander Graham Bell )
(21 April 2009)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar